• Ditulis oleh : Admin  29 Feb 2020 13:02 WIB

UCIC Sebagai Co-Host Dalam Acara Seminar Nasional Bertajuk Merdeka Belajar dan Kampus Merdeka

Foto : Dokumentasi Universitas Catur Insan Cendekia

Universitas CIC terus berkontribusi dalam bidang pendidikan,Keikutsertaan UCIC sabagai co-host dalam acara Seminar Nasional bertajuk " Merdeka Belajar dan Kampus Merdeka " yang diselenggarakan oleh Asosiasi Perguruan Tinggi Komputer (APTIKOM) bertempat di Fasilkom UI Sabtu 29 Februari 2020, sebagai bukti komitmen UCIC dalam mewujudkan Program Kampus Merdeka yang digagas oleh Kemdikbud, dalam acara tersebut juga diikuti oleh Rektor UCIC Dr Chandra Lukita, S.E, M.M.

 

Dalam Acara Tersebut diawalii oleh welcome speech oleh Ketum APTIKOM Prof. Zainal A. Hasibuan dan Selanjutnya dibuka oleh Wakil Dekan Fasilkom UI Prof Nizar.

Materi pertama oleh Prof Nizam sebagai Plt. Dirjen Pendidikan Tinggi Kemdikbud.

 

 

#UCIC Kampus Merdeka

#CIC Pilihaku, Pilihanku CIC

#Kuliah yaaa UCIC aja